Artificial Intelligence Alat Berinovasi, Tidak akan Gantikan Peran Manusia
AI merupakan alat bantu manusia untuk berinovasi mencari solusi menggunakan big data.
Prof Fathul Wahid : Ilmuwan Perlu Menjaga Tawaduk Intelektual
Sikap tawaduk intelektual akan membentengi ilmuwan dari kecenderungan arogan, otoriter, dan dogmatis.
UII Kembali Menambah Satu Guru Besar, Kini Miliki 38 Profesor
Dari 38 profesor, proporsi terbesar, sebanyak 11 (atau 28,9 persen) berada di Fakultas Hukum UII.
Ketua Aptisi DIY : Drakor Dapat Tingkatkan Minat Prodi Arsitektur
Peningkatan jumlah mahasiswa baru pada suatu Prodi ada yang mudah dicari penjelasnya.
Ketua APTISI DIY: PTS Menghendaki PMB PTN Ditutup Akhir Juli
Penutup PMB PTN akhir Juli dimaksudkan agar PTS mendapatkan mahasiswa baru lebih banyak.
Rektor UII : Mendesain Peradaban Masa Depan untuk Pertahankan Jatidiri
Jangan sampai masa depan justru didesain oleh bangsa lain.
Rektor UII : Kebudayaan Menyeimbangkan Penggunaan Otak Kiri dan Kanan
Hibah gamelan dan wayang kulit tersebut berasal dari keluarga R Mudjoko Rachmat Soerodirjo.
UII Desak Israel dan Palestina Hentikan Perang
Israel yang memblokade total Gaza akan menimbulkan korban lebih banyak lagi.
Rektor UII : Dampak Riset tidak Dapat Diukur dengan Uang
Sampai level tertentu kebijakan negara saat ini seakan sempurna dan selesai jika bisa diukur dengan materi.
Rektor UII Ajak Wisudawan untuk 'Berpikir Ulang' Hadapi Masa Depan
Berpikir ulang merupakan peta navigasi untuk menemukan jalan di tengah kompleksitas.
Jumlah Profesor UII, Dua Kali Lipat Di Atas Rata-Rata Nasional
Jumlah Guru Besar UII sudah lebih dari dua kali lipat dari rata-rata nasional.
UII Mendesak Mahkamah Konstitusi Pertahankan Sistem Pemilu Terbuka
Dasar penetapan calon terpilih berdasarkan calon yang mendapatkan suara terbanyak, bukan nomor urut terkecil dari Parpol.
Ketidakteraturan Menumbuhkan Kreativitas dan Hasilkan Temuan Baru
Ketidakteraturan bisa menjadikan sebuah sistem lebih kokoh dalam menghadapi kegagalan.
Semakin Sedikit Profesor Menjadi Intelektual Publik
Fenomena tersebut dikhawatirkan dapat menjadi akar gerakan anti-intelektualisme.
Rektor UII : Masyarakat Wajib Tingkatkan Literasi Medsos di Tahun Politik, Ini Tujuannya
Literasi media sosial dan kesadaran etis yang baik akan mencegah terjadinya perpecahan di masyarakat.