FT UGM dan ThorCon Kerjasama Desain Keselamatan PLTN
Fakultas Teknik UGM akan melakukan Penilaian Keselamatan Tingkat Tinggi pada aspek kegunungapian, kebakaran hutan dan asap. Kajian FT UGM untuk melengkapi hasil penilaian yang dilakukan Empresarios Agrupados Internacional (EAI).